Lirik Lagu : Mengharap Cinta ( Zarina Al-Qardy )

Ahad , 13 / 10 / 2013
|| Assalamualaikum ||
بسم الله الرحمن الرحيم
Dengan Nama Allah Yang Maha Pemurah Lagi Maha Mengasihani

Mengharap Cinta - Zarina Al-Qardy


Tiap waktu ku memikirkan mu
Setiap hariku dingin kaku
Tiap nafas yang aku helakan
Hanya tuk dirimu

Aku menangis
Bila mengenangkan masa silam
Dan terus menangis
Ketika menungguimu

Ku mengharap cinta
Tiada dalam duka
Kerna bukan ini
Yang aku mahukan

Ku ingin kau tau
Yang aku tersiksa
Menantimu
Hanya dirimu

Oh kekasih hadirlah diri mu
Untuk kesekian kali ini
Ku berdiri sendiri di sini
Bukan kerna terpaksa

**
Berikanlah
Keputusan buat kita
Jangan biar cinta kita
Begini


Post a Comment

1 Comments